Jangan Buang Sampah Sembarangan di Kota Panyabungan

Lurah memiliki peran penting dalam Menjaga kebersihan lingkungan kelurahan, bertindak sebagai Koordinator, Motivator dan penggerak masyarakat.

Mereka bertanggung jawab untuk memastikan kebersihan wilayahnya, termasuk pengelolaan sampah dan mengajak warga berpartisipasi aktif dalam menjaga lingkungan.

Bagaimana di Kota Panyabungan…? Kita harus jujur dalam Persoalan Sampah, bahwa hingga 21 Agustus 2025, masyarakat masih tetap Membuang Sampah Sembarangan di sejumlah tempat yang sudah terbiasa mereka buang.

Contoh, di Sudut Selatan Jembatan Aek Mata, atau simpang Ke Mesjid Taqwa atau sekitar 20 Meter dari Pos Unit Turjawali, terlihat Sampah yang dibuang oleh masyarakat secara sembarangan, itu baru salah satu tempat yg memang tidak layak untuk pembuangan sampah, sekalipun diangkut petugas Sampah.( Bersambung Terus)

 

Admin : Dita Risky Saputra.SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    Pemkab Padang Lawas Sosialisasi Penggunaan Medsos di SMA Ulu Barumun

    ULU BARUMUN(Malintangpos Online): Pemerintah melalui Plt. Kadis Kominfo Padang Lawas Irsan Soleh Lubis, S.Si sebagai pembina upacara dalam rangka Sosialisasi Tentang Penggunaan Media Sosial untuk Siswa dan Siswi SMA Ulu…

    Read more

    Continue reading
    Miris, Siswi SMK di Sibolga Hamil Oleh Kerabat Semarga, Orang Tua: Tak Bisa Menikah

    TAPANULI TENGAH(Malintangpos Online): Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polres Tapanuli Tengah berhasil mengamankan seorang pria berinisial IH (18), terduga pelaku tindak pidana perbuatan cabul terhadap anak di bawah umur. Penangkapan…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses