Kadinkes Madina Hadiri Sosialisasi Lintas Sektoral di Siabu

PANYABUNGAN(Malintangpos Online):Kadis Kesehatan Madina Drg Ismail Lubis hadiri sosialisasi Lintas Sektoral yang di selenggarakan di Balai desa Kecamatan Siabu Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Kamis (19/01).

Acara tersebut turut dihadiri Kadis Kesehatan beserta rombongan, sekretatis Kecamatan, Ketua PKK Kecamatan, Kepala Puskesmas Siabu, Aparat Desa, Seluruh Bidan Desa se Kecamatan Siabu dan masyarakat Siabu.

Kadis Kesehatan Madina Drg Ismail Lubis dalam arahannya menyampaikan kepada seluruh bidan desa dan pemerintahan desa supaya bekerja sama, supaya jangan ada lagi masyarakat yang tidak berobat karena tidak mampu dan kita semua harus bekerja sama mewujudkan supaya bumi gordang sembilan yang kita cintai ini bebas dari penyakit malaria.

Disarankan kepada bidan desa supaya berkerja optimal melayani masyarakat, bidan desa dan dan pemerintah desa jagan ada lagi masyarakat yang tidak berobat karna tidak mampu. Pungkasnya.

Kadis Kesehatan Madina Drg Ismail Lubis meminta bidan desa dan aparat desa beserta masyarakat menciptakan bebas dari penyakit malaria, dimana bayak warga asing yang takut berkunjung ke Madina akibat Madina merupakan daerah malaria, ungkapnya.

Dalam hal ini saya berharap kepada bidan desa dan aparat deza  kerjasama untuk membasmi malaria dari madina dengan cara menanam bunga lapender, sriwangi, membersihkan pekarangan rumah masing- masing.

Sedangkan paret dan kolom untuk tidak menjadi sarang bibit nyamuk, masyarakat harus memilihara ikan nila merah yang mempu membasmi bibit nyamuk dari kolam atau parit, dan kolam atau parit harus d bersihkan agar tidak menjadi sarang nyamuk. (Agussalim Hasibuan)

Admin: Nisrayani

Komentar

Komentar Anda

Related Posts

Bupati Madina Ingatkan Anak-Anak Rentan Jadi Pengguna Narkoba

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Bupati Mandailing Natal (Madina) H. Saipullah Nasution,SH.MM, mengingatkan bahwa di masa kini anak-anak merupakan kelompok rentan menjadi pengguna narkoba karena kurangnya pengawasan dan lingkungan yang buruk. Hal itu…

Read more

Continue reading
Bupati Madina Serahkan SK Pengangkatan 3.990 PPPK Paruh Waktu

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal (Pemkab Madina) menggelar upacara pelantikan dan penyerahan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu (PW) di Pelataran Mesjid Agung Nur…

Read more

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses