Panitia HUT Ke – 11 Tahun Media PT.Malintang Pos Group Terbentuk

Pimpinan Redaksi Media PT.Malintang Pos Group Dita Risky Saputri.SKM

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Pimpinan Redaksi Media PT.Malintang Pos Group Dita Risky Saputri.SKM, mengutarakan bahwa Panitia HUT( Hari Ulang Tahun) Ke – 11 Tahun Malintang Pos, sudah Terbentuk.

” Alhamdulillah, Panitia HUT Ke – 11 Media PT.Malintang Pos Group, telah Terbentuk,” Ujar Pimpinan Redaksi Media PT.Malintang Pos Group Dita Risky Saputri.SKM,Rabu malam(6/11) di Kantor Redaksi Jln.Bermula Kota Panyabungan.
Kata Dita Risky Saputri yang Alumni USU tersebut, Puncak HUT Ke -11,Insya Allah akan dilaksanakan 15 Januari 2025 di Rindang Hotel Panyabungan.
Dikatakannya, selain Penyantunan Anak Yatim dan Pemberian Anugrah Malintang Pos Award kepada sejumlah Pimpinan Instansi, TNI – AD, Polri, Kepala Sekolah, Kepala Desa, serta Putra – Putri Terbaik Mandailing Natal, yang Berperestasi.
Insya Allah, mulai Kamis, 07 November 2024, Panitia HUT akan mulai melakukan Penjaringan terhadap pihak -pihak yang akan diberikan Anugrah Malintang Pos Award.
Sedangkan Thema HUT Ke -11 Malintang Pos Group adalah Media Membangun Kesadaran Membangun Daerah.
” Insya Allah Kegiatan HUT Ke – 11 Media PT.Malintang Pos Group, akan lebih semarak dari sebelumnya,” ujar Dita Risky( Red).
Admin : Iskandar Hasibuan.

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    Kuasa Hukum TGSC Sebut Bukti Cukup, Muklis dan Saipullah Nasution Dilaporkan karena Dugaan Pemerasan

    PANYABUNGAN (Malintangpos Online):  Muklis Nasution dan Saifullah Nasution benar-benar dilaporkan ke Polres Mandailing Natal pada tanggal 5 Januari 2026 atas dugaan tindak pidana pemerasan. Hal itu disampaikan kuasa hukum Ketua…

    Read more

    Continue reading
    Bupati Madina Bersama Warga Gunung Baringin Makan Marpinggan Bulung Pisang

    GUNUNG BARINGIN(Malintangpos Online):Bupati Mandailing Natal (Madina) H. Saipullah Nasution,SH,MM dan warga Kelurahan Gunung Baringin, Kecamatan Panyabungan Timur, makan bersama dengan menggunakan daun pisang sebagai pengganti piring (marpinggan bulung). Suasana sederhan…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses