Soal BBI Kurang Berfungsi, LSM dan Aktivis Desak DPRD Panggil Bupati dan Kadis Kelautan dan Perikanan Mandailing Natal

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Merpati Putih Tabagsel , LSM Genta Madina Aktivis Sosial Sumut Harianto Taslam.S.Sos, mendesak DPRD,C/Q.Komisi B(2) untuk menjadwalkan pemanggilan Bupati dan Kadis Kelautan dan Perikanan Mandailing Natal, terkait kurang berfungsinya Balai Benih Ikan (BBI) di Desa Saba Jambu dan Tanjung Mompang.

” Saya Yakin Bupati Madina H.Saipullah Nasution,SH.MM, belum mengetahui BBI yg ada daerah kita, makanya wajar DPRD memanggilnya, agar Kadis Kelautan dan Perikanan, segera di Evaluasi dari jabatannya,” Ujar Aktivis Sosial Sumut Harianto Taslam.S.Sos, Kamis(13/6) di Gedung DPRD Madina..

Kata Taslam, selama inipun ” Lupa ” dengan BBI yg ada di Mandailing Natal, sebab Ikan Mas cukup di Kota Panyabungan, tetapi Ikan Mas tersebut datang dari Sumatera Barat,bukan hasil BBI Mandailing Natal.

Lebih keras lagi komentar dari Ketua LSM.Merpati Putih Tabagsel Khairunnisyah, bahwa sejak 15 tahun terahir ini dana APBD yg di alokasikan ke BBI dan Dinas Kelautan dan Perikanan Madina, habis ” Dikorupsi ” sejumlah pihak,ngk percaya lihat LHP BPKP Sumut.

” Bupati Madina wajar chek Ikan Mas, Berapa Ton masuk ke daerah kita setiap Bulannya,” ujarnya

Sedangkan, Sekretaris LSM.Genta Madina Chandra Siregar,mengaku bingung dengan sikap DPRD, ketika membahas Pagu Anggaran Dinas Kelautan dan Perikanan Madina.

Kenapa..? Saya yakin Target. PAD Dinas Kelautan dan Perikanan tidak pernah dapat, sebab Ikan Mas masih dari Sumbar( Red)

 

Admin ” Iskandar Hasibuan..

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    Lanjutan Proyek Torjam Tahun 2022, Polres Padangsidimpuan Tetapkan Kadis Perkim Bersama 2 Orang Sebagai Tersangka

    PADANGSIDIMPUAN(Malintangpis Online): Proyek Lanjutan Pembangunan Dek Kelurahan Kantin (Taman Torjam) yang didanai APBD Kota Padangsidimpuan Tahun Anggaran (TA) 2022 senilai Rp2,3 miliar kini resmi berujung pada proses hukum. Bahkan, Polres…

    Read more

    Continue reading
    JPU Ajukan Banding Atas Putusan Kasus Pembunuhan Anggota Paskibra di Mandailing Natal

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Mandailing Natal, mengajukan upaya hukum Banding atas putusan majelis hakim Pengadilan Negeri Mandailing Natal (PN Madina) terhadap terdakwa Yunus Syahputra dalam perkara…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses