Covid -19 Ada Dimana..? Yang Jelas Bukan Dijalan Raya

Penyemprotan Desikfentan di Pasar Lama

” Sebenarnya Covid -19 Itu Ada Dimana, tapi yang jelas bukan di Jalan Raya, ” Kalimat itulah yang dikirim warga ke WhatsApp Redaksi Malintangpos Online, Kamis siang(17/9).

Artinya, bukan maksud mencemoohkan langkah yang dibuat oleh Pemda Madina yang menyemprotkan Desinfektan melalui mobil Damkar, tetapi alangkah bagusnya dilaksanakan seperti yang disampaikan Bupati Madina Drs.H.Dahlan Hasan Nasution, Kamis(17/9) diacara Sosialisasi Perbup No. 30 Tahun 2020 Tentang Covid -19.

Karena penularan Virus Corona itu lebih dominan dari orang ke orang, ketimbang dari warga yang berjalan di jalan raya, karena jalan raya kalaupun ada semacam ludah warga yang terjangkit Covid -19, maka akan mati dengan sinar matahari setiap harinya.

Bagusnya, seperti yang disampaikan Bupati Madina Drs.H.Dahlan Hasan Nasution, semua elemen masyarakat Saling tegur dalam penggunaan Masker,yakinlah kita akan terhindar dari Covid -19 jika kita saling kerja sama mencegah penularan virus corona di daerah kita( Bersambung Terus)

Admin : Iskandar hasibuan.

 

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Moment HUT ke-8 SMSI, Pengurus SMSI Sumut Serahkan Bantuan ke Panti Asuhan

    MEDAN(Malintangpos Online): Dalam mengisi kegiatan religius di Bulan Suci Ramadhan, Serikat Media Siber Indonesia Provinsi Sumatera Utara (SMSI Sumut), kembali menggelar kegiatan sosial. Kegiatan bertema Safari Ramadhan ini, terbilang lebih…

    Read more

    Continue reading
    Hari Ke – 5 Safari Ramadhan, Pemda Padang Lawas di Desa Hasahatan Jae Kec.Barumun Baru

    PADANG LAWAS(Malintangpos Online) : Hari Ke – 5, Pemerintah Kabupaten Padang Lawas, menggelar acara Safari Ramadhan di Desa Hasahatan Jae Kecamatan Barumun Baru. Jumat (21/03). Wartawan Media PT.Malintang Pos, Melaporkan dari…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.