Draf LKPJ Bupati Madina Akhir Tahun 2020 Selasa Diserahkan ke DPRD

PANYABUNGAN(Malintangpos Onlime): “Insya Allah Besok Selasa 30 Maret 2021 LKPJ Bupati Madina Akhir tahun 2020 diserahkan ke DPRD,” Ujar Sekda Madina Gozali Pulungan,SH,Senin malam(29/3) Via WhatsApp.

Sementara Kadis Komimfo yang juga Plt.Kadis Keuangan Madina Syahnan Pasaribu dan Setwan DPRD Madina Afrizal yang dihubungi juga Via WhatsApp sama sekali tidak memberikan jawaban hingga berita ini diterbitkan.

Sedangkan Ketua DPRD Madina Erwin Efendi Lubis,SH juga dihubungi WhatsApp nya  mengatakan segeralah dihantar pemerintah ke DPRD.

“Segeralah masuk draf LKPJ Bupati Madina akhir tahun 2020 ke DPRD,” Ujar Erwin Efendi Lubis (Isk)

 

Admin : Iskandar Hasibuan

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Liputan Khusus Wartawan Media PT.Malintang Pos Group, Ikan Mas Masih Dari Sumatera Barat ( 1),APBD Madina Terkuras Setiap Tahun

    Kabupaten Mandailing Natal di Era H.Amru Daulay,SH, menjadi Bupati, sudah membangun Dua( 2) Balai Benih Ikan (BBI) di Desa Saba Jambu Kec.Panyabungan dan Desa Tanjung Mompang Kec.Panyabungan Utara, yang sampai…

    Read more

    Continue reading
    Terkait Stunting Madina, Kasi Penkum : Masih Berproses

    MEDAN(Malintangpos Online): ⁷Kasus dugaan korupsi stunting Madina 2022-2023 yang saat ini tengah ditangani Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut) terus menjadi sorotan masyarakat, khususnya masyarakat Kabupaten Madina. Program pemerintah pusat…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses