
JAKARTA(Makintangpos Online) : Warga Desa Mompang Julu, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara kembali melakukan pemblokiran jalan lintas Sumatera (Jalinsum) ke II pada Kamis (2/7). Buntut warga yang diamankan terkait aksi unjuk rasa berujung kericuhan beberapa hari lalu.
Sekjend HM Madina Jakarta Zein Nasution Via Selular Dari Jakarta, Kamis malam(2/7) mengiginkan kepada FORKOPIMDA Mari kita kedepankan musyawarah mufakat
Zein, memohon untuk semua pihak menahan diri agar menemukan solusi terbaik dalam menyelesaikan gejolak ini, “Salus populi suprema lex esto” kata dia, keselamatan rakyat merupakan hukum tertinggi.
Untuk para stacholder di Mandailing Natal jangan menutup mata hadirlah di tengah Masyarakat, menenangkan jiwa dan raga masyarakat.
Masyarakat jangan panik, jangan mudah terprovokasi kembali, agar desa kembali aman dan bisa melakukan aktivitas seperti biasa serta menjadi normal kembali pungkasnya(Red)
Admin : iskandar