Jelang Konfercab, Kader Arus Bawah Ingin Ketua DPC.PDI Perjuangan Padang Lawas Wajah Baru

SIBUHUAN(Malintangpos Online): ” Yang kami inginkan, Ketua DPC.PDI Perjuangan Padang Lawas, Priode 2025 -2030 adalah untuk Ketua wajah baru,” Ujar Rudi Mantan Ketua PAC.PDI Perjuangan Sosopan,Sabtu Sore(11/10) di Pasar Sibuhuan, ketika ditanya Kandidat Ketua DPC.PDI Perjuangan Padang Lawas.

Kata Rudi, jika DPD PDI Perjuangan Sumut, ingin melihat PDI Perjuangan di Padang Lawas, berkembang, pada Konfercab PDI Perjuangan di November 2025, agar mengganti Ketua DPC dengan wajah baru.

Kenapa..? Mayoritas Kader arus bawah menginginkan Agar Ketua DPC.PDI Perjuangan Padang Lawas, yang memahami keluhan kader, bukan Ketua DPC.yang mementingkan pribadinya saja.

” Jika DPD dan DPP PDI Perjuangan Mengganti Ketua DPC.PDI Perjuangan Padang Lawas ke wajah baru, kita siap membesarkan PDI Perjuangan lagi, ” ujar Rudi dengan sumringah dan teriak ” Merdekaaa ..Merdekaaa..Merdeka ( Azis)

 

Admin : Iskandar Hasibuan.

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    Bupati Madina Motivasi OCM U-15 dan SSB Sayap Biru Pasid

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Bupati Mandailing Natal (Madina) H. Saipullah Nasution,SH.MM,memotivasi anak-anak Old Crack Madina (OCM) U-15 dan SSB Sayap Biru Padangsidimpuan,sesaat sebelum laga persahabatan di Stadion H. Adam Malik, Desa Sarak…

    Read more

    Continue reading
    Humas : Dilaporkan Ke – Gakumdu, Wilayah Kontrak Kerja PT.Sorikmas Mining Menjadi Lokasi Tambang Emas Ilegal

    PANYABUNGAN (Malintangpos Online): Wilayah Kontrak Kerja PT Sorikmas Mining (SMM) di Kabupaten Mandailing Natal (Madina) dan sebagian Tapanuli Selatan menjadi lokasi aktivitas tambang emas ilegal yang telah berlangsung lama. Humas…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses