KAPOLRES MADINA AKBP IRSAN SINUHAJI, S.iK., M. H MEMERIKAN ARAHAN KEPADA PERSONIL POLRES MADINA

KapolresMandailing Natal (Madina) AKBP Irsan Sinuhaji, S.iK., M. H saat Memberikan Arahan Pada Personil di Waktu Apel

MANDAILING NATAL (Malintangpos Online): Usai pelaksanaan apel pagi, KapolresMandailing Natal (Madina) AKBP Irsan Sinuhaji, S.iK., M. H didampingi oleh Waka Polres Madina, dan Para Kabag, Para Kasat, memberikan arahan khusus kepada seluruh Peronil Polres Madina, Kamis (10/05/2018).

Bertempat di Halaman Mapolres Madina, dengan suasana santai para personil Polres Madina mendengarkan arahan yang disampaikan oleh Kapolres Madina. Dalam arahannya, Kapolres Madina AKBP Irsan Sinuhaji, S.iK., M. H menyampaikan agar seluruh personil k untuk meningkatkan kedisiplinan dalam melaksanakan tugas, baik itu pelaksanaan apel, maupun tugas rutin lainnya. “Disamping itu, kesiapsiagaan seluruh personil agar ditingkatkan berkaitan saat ini ada penyerangan-penyerangan terhadap anggota Polri,” ungkap Kapolres.

Melalui arahan ini, diharapkan seluruh personil Polres Mandailing Natal (Madina) dapat meningkatkan kedisiplinan dalam pelaksanaan tugas dan dapat menyesuaikan dengan tuntutan perkembangan masyarakat untuk kepentingan perlindungan, pengayoman dan pelayanan. (Humas Polres Madina)

 

Admin: Siti Putriani

Komentar

Komentar Anda

Related Posts

Pemkab Padang Lawas Sosialisasi Penggunaan Medsos di SMA Ulu Barumun

ULU BARUMUN(Malintangpos Online): Pemerintah melalui Plt. Kadis Kominfo Padang Lawas Irsan Soleh Lubis, S.Si sebagai pembina upacara dalam rangka Sosialisasi Tentang Penggunaan Media Sosial untuk Siswa dan Siswi SMA Ulu…

Read more

Continue reading
Miris, Siswi SMK di Sibolga Hamil Oleh Kerabat Semarga, Orang Tua: Tak Bisa Menikah

TAPANULI TENGAH(Malintangpos Online): Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim) Polres Tapanuli Tengah berhasil mengamankan seorang pria berinisial IH (18), terduga pelaku tindak pidana perbuatan cabul terhadap anak di bawah umur. Penangkapan…

Read more

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses