Kapolres Madina Penerima Anugrah Malintang Pos Award Tahun 2022

Kapolres Madina saat menerima Anugrah Malintang Pos Award,Senin(31/1) di Rindang Hotel diserahkan Ketua DPRD

PANYABUNGAN(Malintangpos Online):Pimpinan Redaksi Malintang Pos Dita Risky Saputri Hasibuan,SKM, Mengutarakan sesuai rapat terahir Panitia HUT Ke- 8 Malintang Pos, Sabtu sore(15/1) di Kota Panyabungan, Kapolres Madina AKBP H.M. Reza Chairul A.S, S.IK, SH.MH di Tetapkan sebagai penerima Anugrah Malintang Pos Award.

” Sekalupun  AKBP H.M. Reza Chairul A.S, S.IK, SH,MH, Belum sampai 1 bulan bertugas di Madina, tetapi banyak pihak yang simpati melihatnya sekarang ini, ” Ujar Pimpinan Redaksi Malintang Pos Group Dita Risky Saputri Hasibuan,SKM, Sabtu malam( 15/1) usai rapat Penetapan Penerima Anugrah Malintang Pos Award di HUT Ke-8 Malintang Pos.

Contoh, masuk ke Madina langsung SIDAK Ke Polsek Kotanopan dan Polsek lainnya, tidak berapa lama langsung melihat kondisi DAS Batang Natal yang banyak Penambangan emas dengan memakai alat berat Escavator.

Selain itu, kalau selama ini sering ada Jamberet/Begal, sekarang tak terdengar lagi di sepanjang Jalinsum dan ada juga pelaku sudah di amankan.

Disamping itu, silaturrahmi dengan ulama, tomas, Pemuda/ Generasi Muda, LSM, Pers maupun Ormas maupun tokoh kharismatik dan pondok pesantren dengan cepat dan berjalan dengan baik.

Serta, Kapolres melakukan Safari Subuh dan Safari Jumat, tapi nqak kalah pentingnya Kapolres sering mengumandangkan Adzan disetiap Mesjid yg di kunjuginya.

Intinya, sejak AKBP H.M. Reza Chairul A.S,S.IK.SH.MH Menjabat Kapolres Madina banyak perubahan di bidang Kamtibmas,” Ujar Pimpinan Redaksi Malintang Pos Group Dita Risky Saputri,SKM.

Karena itulah, Panitia HUT Ke-8 Malintang Pos Group, memutuskan Kapolres Madina  AKBP H.M. Reza Chairul A.S, S.IK,SH.MH ditetapkan sebagai Penerima Anugrah Malintang Pos Award Tahun 2022 dan akan diserahkan di akhir Januari 2022 ini.(Yogi/Red)

 

Admin : Dita Risky Saputri,SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Media Malintang Pos Masih Dibutuhkan Masyarakat Sumatera Utara (2)

    Koran Malintang Pos, pernah oleh Bupati Mandailing Natal, tidak boleh dibaca oleh Pejabat, hingga ke Kepala Desa dan Kepala Sekolah disurati Bupati secara resmi. Kenapa..? Waktu itu Redaksi Malintang Pos…

    Read more

    Continue reading
    Terkait Penganiayaan di Kec.Rantobaek, Oknum Polisi dan 2 Anaknya Ditetapkan Tersangka

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online):  Polres Mandailing Natal, menetapkan oknum Polisi SN dan dua anaknya R alias Mamat dan A,  ditetapkan menjadi tersangka dan dilakukan penahanan. “Setelah melakukan pemeriksaan, baik terhadap terduga pelaku,…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.