Kapolres Turut Hadir Pembukaan Nasyid dan Qasidah Ke -19 Tingkat Kabupaten Mandailing Natal

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Kepala Kepolisian Resort Mandailing Natal AKBP H.M Reza Chairul. A.S. S.IK.,S.H., M.H menghadiri kegiatan Pembukaan Festival Seni Nasyid dan Qasidah Ke-19 Tingkat Kabupaten Mandailing Natal. Selasa, (13/09/2022).

Hadir dalam kegiatan Pembukaan Festival Seni Nasyid dan Qasidah Ke-19 tersebut Bupati Kabupaten Mandailing Natal, Sekretaris Daerah Kabupaten Mandailing Natal, Ketua Pengadilan Agama Kabupaten Mandailing Natal, Ketua MUI Kabupaten Mandailing Natal, Para Pimpinan OPD Kabupaten Mandailing Natal, Para Asisten dan Staff Ahli Kabupaten Mandailing Natal, Para Camat Se-Kabupaten Mandailing Natal, Ibu Ketua PKK Kabupaten Mandailing Natal, Tokoh Pemuda Kabupaten Mandailing Natal, Para Tokoh Agama dan  Tokoh Adat Sekabupaten Mandailing Natal serta Para peserta festival seni dan Budaya Islam.

Kegiatan diawali Pembacaan Ayat Suci Al-Qur’an, Doa, Laporan Panitia oleh Gozali Pulungan (Sekretaris Daerah Kabupaten Mandailing Natal), Kata Sambutan oleh Armen Hasibuan, S.Ag (Kepala Tata usaha Kementrian Agama Mandailing Natal), Bimbingan dan Arahan oleh Bupati Mandailing Natal H. M Ja’far Sukhairi Nasution , Pemukulan Gendang Nasyid Tanda dibukanya Pestival Seni Nasyid dan Qasidah Ke-19 Tingkat Kabupaten Mandailing Natal.( Tribrata/Dita)

 

Admin : Dita Risky Saputri.SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    Lanjutan Proyek Torjam Tahun 2022, Polres Padangsidimpuan Tetapkan Kadis Perkim Bersama 2 Orang Sebagai Tersangka

    PADANGSIDIMPUAN(Malintangpis Online): Proyek Lanjutan Pembangunan Dek Kelurahan Kantin (Taman Torjam) yang didanai APBD Kota Padangsidimpuan Tahun Anggaran (TA) 2022 senilai Rp2,3 miliar kini resmi berujung pada proses hukum. Bahkan, Polres…

    Read more

    Continue reading
    JPU Ajukan Banding Atas Putusan Kasus Pembunuhan Anggota Paskibra di Mandailing Natal

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Mandailing Natal, mengajukan upaya hukum Banding atas putusan majelis hakim Pengadilan Negeri Mandailing Natal (PN Madina) terhadap terdakwa Yunus Syahputra dalam perkara…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses