Kapus Muarasoma : Perkiraan Lebih 500 Orang di Vaksin Hari Ini

MUARASOMA(Malintangpos Online): Kepala UPT.Puskesmas Muarasoma Kecamatan Batang Natal Nurhasanah Harahap, memperkirakan diwilayahnya ada sekitar 500 orang yang akan di Vaksin hari ini yang sedang berlangsung.

Hal itu disampaikan Ka.UPT.Puskesmas Muarasoma Nurhasanah Harahap Via selular,Rabu(27/10) sekitar Vaksinasi diwilayahnya.

Kata Br.Harahap, sasaran 150 dari 5 desa,  sampai jam 12. 00 yg di vaksin sdh 385 org dan vaksinasi blm selesai .

” masih antrian , perkiraan diatas 500 org . jadwal vaksin hari ini,Sopotinjak.Tornaincat,Batumadinding, Bulusoma, Jambur Baru dan stok vaksin cukup,” ujar Ka.UPT.Puskesmas Muarasoma Kec.Batang Natal ( Isk/Dita)

 

Admin : Dita Risky Saputri,SKM.

Komentar

Komentar Anda

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.