Kembali Warga Blokir Jalan, Karena Masalah BLT-DD di Kab. Madina(1)

PEMBAGIAN BLT-DD yang dinilai masyarakat Kepala Desa tidak transparan dan jujur telah mengakibatkan protes yang kedua kalibya terjadi di Bumi Gordang Sambilan, dengan Memblokir Jalan Lintas Sumatera.

Yang pertama terjadi di Desa Hutapuli Kecamatan Siabu dan yang kedua terjadi di Jalinsum Desa Hutadame Kecamatan Panyabungan Utara, Kamis(18/6) pukul 11.05 Wib dan dengan sigap masyarakat dan Polisi, TNI membuka kembali Jalinsum dan hubungan Lalin kembali normal seperti biasa.

Kembali ke protes warga Desa Hutadame Kecamatan Panyabungan Utara, setelah jalan yang di blokir dibuka, Camat Panyanungan Utara, Kapolsek, Kadis PMD, Kadis Sosial, Kades Hutadame dan masyarakat yang protes melakukan pertemuan di Kantor Kades untuk mencari Solusi dari protes yang disampaikan warga.

Hingga berita ini naik ke Redaksi, Wartawan Malintang Pos Group Pran Lubis, Nanda Soekirno, Suaib Nasution, Dita Risky Saputri Hasibuan, SKM masih mengikuti pertemuan yang alot antara Kades dan masyarakat ( Bersambung Terus)

 

Admin : iskandar hasibuan

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Tambang Emas Ilegal Marak ” Pasti ” Ada Yang Beking (1)

    Selama kurun waktu Tahun 2024 hingga Februari 2025, pemberitaan sekitar Tambang Ilegal baik di Media Online , Koran dan Facebook, boleh dikatakan setiap hari pasti ada ter ekspos dan lebih…

    Read more

    Continue reading
    Polisi Diminta Bertindak, Tambang Emas Ilegal di Aek Guo Kebal Hukum

    BATANG NATAL(Malintangpos Online): Aktivitas tambang emas ilegal semakin marak di Kabupaten Mandailing Natal, Salah satunya di kawasan Hutan Aek Guo Kecamatan Batang Natal, yang sampai saat ini bebas alias kebal…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.