Korban Angin Puting Beliung Dibantu Golkar Madina

DPD.Golkar Madina menyerahkan bantuan

MUARAMAIS(Malintangpos Online): Peduli sesama Partai Golkar Mandailing Natal berikan bantuan kepada Korban Angin Puting beliung di Desa Muara Mais Kecamatan Tambangan Kabupaten Mandailing Natal, Minggu (27/8).

            Bantuan yang di berikan DPD II Golkar Madina berupa seng 5 kodi kepada korban angin Puting beliung,” yang langsung di serahkan Ketua DPD II Golkar Madina Aswin Parinduri melalui Sekretaris Erwin Nasution bersama Bendahara Golkar Madina.

            Bantuan yang kita berikan tidak seberapa, mudah mudahan bermanfaat bagi masyarakat yang terkenak bencana. Hal ini kita lakukan bentuk kepedulian kita kepada masyarakat yang terkenak bencana.

            Kepada warga korban bencana alam supaya tabah menghadapi musibah ini. Bencana ini ujian dari Allah swt, kita harus tetap tegar,”ucapnya.

            Sementara Kepala Desa Muara Mais kepada wartawan mengaku, ada 11 rumah yang terkenak angin puting beliung, 8 rusak ringan, 3 rusak parah.

            Kejadian bencana alam ini terjadi, sabtu (26/8) magrib sekitar pukul 18.30. Tiba tiba angin kencang datang sehingga atap rumah warga berterbangan.

            Sekitar setengah jam lamanya angin puting beliung, dalam kejadian ini memang tidak ada korban jiwa, hanya korban material aja,”jelasnya.(putra)

Admin : Siti Putriani Lubis

Komentar

Komentar Anda

Dina Sukandar

Related Posts

Terkait Semburan Lumpur di Roburan Dolok, Ini Keterangan DLH Madina

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Semburan lumpur yang terjadi di Desa Roburan Dolok, Kecamatan Panyabungan Selatan, Mandailing Natal, membuat masyarakat sekitar resah. Titik semburan lumpur makin meluas yang mengakibatkan ratusan pohon karet dari…

Read more

Continue reading
Penjelasan PT SMGP atas Fenomena Semburan Air Panas di Desa Roburan Dolok

ROBURAN DOLOK(Malintangpos Online):Corporate Communication Manager PT Sorik Marapi Geothermal Power Agung Iswara, mengutarakan, Pada Selasa, 22 April 2025, beredar video melalui media sosial mengenai semburan air panas (manifestasi) yang muncul…

Read more

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses