LAPAS KELAS IIB PANYABUNGAN TERIMA SAMBANG RUTIN POLRES MADINA

PANYABUNGAN(Malintangpos Online):Petugas Pintu Utama (P2U) Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Panyabungan tetap menerima sambang rutin yang dilaksanakan oleh Polres Mandailing Natal pada malam hari. Jum’at (25/11).

Kepolisian Resor Mandailing Natal melakui Sat Sabhara tetap melaksanakan sambang rutin pada Lapas Kelas IIB Panyabungan guna memberikan dukungan pengamanan bukan hanya pada siang akan tetapi juga pada malam hari. Kegiatan ini terus berlangsung atas singeritas yang telah terjalin dengan baik yang dilaksanakn oleh Lapas Kelas IIB Panyabungan dengan Polres Mandailing Natal.

Kepala Lapas Kelas IIB Panyabungan, Mustafa Kamaluddin Simamora juga memberikan apresiasi kepada Polres Madina atas dukungnan pengamanan yang diberikan. Kegiatan ini menurut beliau tentu sangat membantu jajarannya dalam menjaga sit kamtib dilingkungan Lapas Panyabungan terutama pada jam – jam rawan seperti malam hari(Rel/Nanda)

 

Admin : Dita Risky Saputri.SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Soal UMKM, Pimpinan KKM Apresiasi Niatan Kajari Mandailing Natal

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Pimpinan Kampoeng Kaos Madina (KKM) Sobir Lubis.SH, sangat Mengapresiasi Niatan Kajari Mandailing Natal, Mhd.Ikbal.SH.MH, yang akan membangkitkan UMKM diwilatah Bumi Gordang Sambilan. ” Kita sangat meng apresiasi niatan…

    Read more

    Continue reading
    Kajari Rancang Festival UMKM di Mandailing Natal

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Kepala Kejaksaan Negeri Mandailing Natal, Muhammad Iqbal S.H, M.H, akan membuat festival Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Hal ini diungkapkan Iqbal dalam kunjungannya ke Cabang Kejaksaan Negeri Natal,…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.