Mahyuddin Wartawan SBN Sakit, Aliansi Jurnalis Madina Buka DONASI

Saat di RSUD Panyabungan/ Dokumen

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Upaya membantu Saudara Mahyuddin Nasution Wartawan Media Suara Buruh Nasional,  yg sedang sakit dan sudah dirujuk ke Rumah Sakit Medistra di Lubuk Pakam Deli Serdang Sumatera Utara, Senin malam( 12/12) pukul 21.46 Wib berangkat dari RSUD Panyabungan.

Sebelumnya Mahyudin di rawat di Rumah Sakit Umum Daerah ( RSUD) Panyabungan dan malam ini di bawa ke Rumah Sakit Medistra Lubuk Pakam.

Aliansi Jurnalis Mandaling Natal membuka donasi untuk meringankan Beban Mahyudin yg sedang sakit.

Donasi bisa disalurkan melalui Rekening BRI a/n RINGGO SIREGAR ( 534001013066539 )

Penggalang dana Bantuan ini nanti akan berikan ke keluarga Mahyudin baik secara kas maupun transfer.

Gerak cepat Aliansi Jurnalis Mandailing Natal untuk membantu Mahyudin yg sedang sakit dan bisa meringankan beban sesama Jurnalis.

Aliansi Jurnalis Mandaling Natal berharap Saudara Mahyuddin cepat sembuh dan bisa beraktivitas seperti biasanya.( Rel/AJM)

Admin : Dita Risky Saputri.SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    Harapan Ketua DPRD, Pemkab Madina Fasilitasi Seluruh Pedagang Jajanan Ramadhan di Pasar Baru Panyabungan

    PANYABUNGAN (Malintangpos Online): Ketua DPRD Mandailing Natal, H. Erwin Efendi Lubis, SH, mengutarakan harapan agar pemerintah melalui Dinas Perdagangan memfasilitasi seluruh pedagang jajanan buka puasa untuk beraktivitas di lokasi yang…

    Read more

    Continue reading
    Pembangunan 712 Unit Los Pasar Baru Panyabungan Secara Swakarsa Pedagang dan Kerjasama Dengan Vendor

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal (Madina) mengundi 712 Losd yang dibangun di Komplek Pasar Baru Panyabungan, sebagai bagian dari penataan kembali aktivitas perdagangan di daerah iti. Wartawan yang langsung…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses