
KEHADIRAN Media PT.Malintang Pos Group, Januari 2014 yang lalu ditengah – tengah masyarakat Tapanuli Bagian Selatan ( Tabagsel Red) dan secara khusus masyarakat Mandailing Natal di 404 Desa/Kelurahan dan 23 Kecamatan, awalnya untuk Bentuk berita di Koran yang terbit sekali seminggu.
Serta, banyak pihak – pihak yang tidak senang dengan kehadiran Skm.Malintang Pos, sampai – sampai ada yang mengatakan ” Paling 3 Bulan ” sudah ” KEOK ” karena namanya juga Malintang Pos, nama satu Desa di Utara Mandailing Natal.
” Alhamdulillah “ suka atau tidak suka, Skm.Malintang Pos, terus berkembang dan menjadi PT.Malintang Pos Group ( Koran, Online dan Youtube ) dan tentu perjalanannya atau perjuangannya ” Tidak Semudah Membalik Telapak Tangan “ karena ada dinamika dalam mempertahankan eksitensinya.
” Insya Allah ” 31 Januari 2023 ” Mendatang ini PT.Malintang Pos Group, akan Merayakan Hari Ulang Tahunnya Ke – 9 yang akan dilaksanakan di Rindang Hotel Pantabungan (Bersambung Terus)
Admin : Dita Risky Saputri.SKM.
.