
PENDAFTARAN 40 Orang Bacaleg PDI Perjuangan Mandailing Natal, yang ” Mayoritas ” Kwala Muda dari 5 Daerah Pemilihan ( Dapil) dan adanya stetmen Sekretaris DPC.PDI Perjuangan Khoirul Amri ( Ateng), bahwa Target mereka 7(Tujuh) Kursi adalah Target yang masih wajar dan sangat mungkin.

Misalnya, untuk Dapil 1 ( Panyabungan, Panyabungan Barat dan Panyabungan Timur) ada 10 Calon Legislatif dan Nomor 1 adalah Ahmad Aldino Yusuf ( Aldino atau Dino FM) yang sehari -hari Menjadi Wartawan dan memang Politisi Muda dan gigih dan dikenal luas di Mandailing Natal.

Usai Mendaftar di KPUD, Penulis sempat bincang – bincang sekitar 15 Menit, sekitar Majunya Dia ( Aldino Red) di Pileg 2024 dan apa yang membuatnya mau maju sebagai Calon anggota DPRD.
Redaksi Malintang Pos Group, akan menurunkan hasil Dialog secara bersambung di Media PT.Malintang Pos Group ( Bersambung Terus)
Admin : Dita Risky








