Menggalakkan Wisata Rohani Di SMAN 1 Tebing Tinggi

Pelajar SMA Negeri 1 Tebing Tinggi bersama kepala sekolah dan guru usai wisata rohani

Kegiatan SMA Negeri 1 Kota Tebing Tinggi selain pelaksanaan belajar-mengajar, Kepala Sekolah Drs.Sariono membuat kebijakan pengisian kekosongan waktu dengan wisata rohani yang dikuti oleh 64 siswa.

            Seperti kegiatan yang dipimpin oleh Ely Sumanti S.Ag dan Harmunia Nasution S.PdI

Rosdiana Lubis S.PdI,Ena Sinukaban,Ardiansyah S.PdI selalu bersama-sama dengan Kepala Sekolah memberikan pembinaan kepada siswa SMA Negeri 1 Tebing Tinggi, baik di dalam kelas maupun melakukan wisata rohani guna untuk menempa ilmu agama bagi seluruh siswa setiap tahunnya.

            “Seluruh siswa SMA Negeri 1 selalu dilakukan pembinaan mental, sebab se usia SMA sangat rentan dengan pengaruh-pengaruh Narkoba maupun kejahatan lainnya disebabkan pengaruh lingkunga,” ujar Eli Sumantti S.Ag.

Admin: Nisrayani

Komentar

Komentar Anda

Related Posts

Peduli Bocah Tanpa Anus, PT SMM serahkan Bantuan.

SIABU(Malintangpos Online): Tokoh Masyarakat Kec.Siabu Gongmatua Hasibuan, yang juga pencetus Donasi untuk Rahmad Penderita Tanpa Anus dan Sumbing warga Desa Hutapuli Kec.Siabu Kabupaten Mandailing Natal, mengucapksn terimakasih kepada PT.SMM yang…

Read more

Continue reading
Segudang Masalah di Kabupaten Mandailing Natal (1)

Masyarakat Kabupaten Mandailing Natal, selama kurun waktu Tahun 2023 – akhir Tahun 2025 ini, meresa heran dengan sikap Bupati/Wakil Bupati, Kapolres, Kejaksaan Negeri dan 40 anggota DPRD, yang tidak mampu…

Read more

Continue reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses