Polres Madina Lakukan Tes Urine Dadakan, Kapolres: Tidak Ada Tempat Untuk Narkoba

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Cegah penyalahgunaan narkoba di kalangan Internal, Polres Madina menggelar kegiatan tes urine mendadak terhadap personil, termasuk Kapolres berserta para pejabat utama Kamis (25/02/21)

Tes urine dilakukan atas Perintah Lisan Bapak Kabid Propam Polda Sumut Kepada Kasi Propam Polres Madina Untuk Melakukan Test Urine Narkoba Kepada Seluruh Pamen Dan Pama Polres Madina.

“Tes urine yang kita lakukan secara mendadak ini untuk memastikan dan mengetahui ada tidaknya anggota yang terjerumus dalam penyalahgunaan narkoba,” ungkap Kapolres Madina AKBP.Horas Tua Silalahi, S.IK., M.Si.

Acara pemeriksaan yang berlangsung di  Kantor SiPropam Polres Madina ini bekerjasama dengan Tim Urkes Polres Madina.

Para personil diperkenankan memasuki toilet yang diawasi anggota Propam dan menyerahkan air seninya pada petugas kesehatan untuk dites(Polres/Dita)

Admin : Iskandar Hasibuan

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Ketua DPD KAI Sumut :  Masyarakat Mandailing Natal Harus Hormati Proses MK

    MEDAN(Malintangpos Online): Pengamat Hukum, Surya Wahyu Danil Dalimunthe mengatakan mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MK RI) merupakan hak hukum bagi peserta Pilkada. Sehingga menurutnya, proses ini dihormati oleh…

    Read more

    Continue reading
    P dan D DPO, Kapolres Madina Terus Memburu 2 Tersangka Cabul di Taman Raja Batu

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Kapolres Mandailing Natal, AKBP.Arie Sofandi Paloh, S.H S.I.K, memaparkan penanganan kasus tindak pidana pemerasan dan perbuatan cabul di objek wisata Taman Raja Batu, Desa Parbangunan, Kecamatan Panyabungan, Kamis…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.