Soal Infrasturuktur Jalan, Pemda Paluta MoU Dengan PT.ANJ dan PT.SSN

HALONGONAN TIMUR(Malintangpos Online): Terkait Infrasturuktur jalan diwilayah Kec.Halongonan Timur Pemerintah Padang Lawas Utara, Melaksanakan MoU dengan PT.ANJ dan PT.SSN, sebagai wujud kemitraan untuk kepentingan masyarakat.

MoU Pemerintah Kabupaten Padang Lawas Utara, dengan PT. Austindo Nusantara Jaya Agri (ANJ) dan PT. Sumber Sawit Nusantara (SSN) dilaksanakan, Rabu (17/05).

Dalam MoU tersebut dimana PT. ANJ dan PT. SSN berkewajiban melakukan peningkatan, perbaikan, dan pemeliharaan jalan di Simpang Bragas, Kec. Halongonan Timur sebagaimana yang tertuang di dalam Nota Kesepakatan Bersama (MOU) pada Pasal 2, dimana Perbaikan jalan terus dilakukan dengan berbagai progres yang berlanjut.

Adapun Penandatangan Nota Kesepakatan Bersama (MoU) dilakukan dengan kesepakatan bersama tanpa merugikan pihak-pihak tertentu, dan tercapainya keputusan yang adil untuk Masyarakat dan Perusahaan.⁣(HAM).

 

Admin : Dita Risky Saputri.SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Related Posts

    JPU Ajukan Banding Atas Putusan Kasus Pembunuhan Anggota Paskibra di Mandailing Natal

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri Mandailing Natal, mengajukan upaya hukum Banding atas putusan majelis hakim Pengadilan Negeri Mandailing Natal (PN Madina) terhadap terdakwa Yunus Syahputra dalam perkara…

    Read more

    Continue reading
    Penjara Seumur Hidup Terdakwa Pembunuhan DF Siswi Paskibra Kecamatan Natal

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Pengadilan Negeri Mandailing Natal (Madina) menjatuhkan vonis penjara seumur hidup terhadap YS, terdakwa kasus pembunuhan berencana terhadap almh. Diva Febriani, siswi SMA Negeri 1 Natal, sekaligus anggota Paskibra…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses