PANYABUNGAN(Malintangpos Online): ” Ini kemenangan rakyat Mandailing Natal, Alhamdulillah pasangan nomor urut 1 Sukhairi – Atika memenangkan pilkada 2020 di Mandailing natal berdasarkan real count C1,” Ujar Ujar HM.Jafar Sukhairi Nasution,Rabu malam(09/12) mengawali keterangan Pers nya terkait hasil pilkada.
Disampaikan Sukhairi,Kami mengucapkan terimakasih yang telah memberikan amanah kepada kami Sukhairi -Atika.
” Kami akan menjaga betul amanah yang di berikan masyarakat,” Ujar Sukhairi.
Selain itu, Untuk semua tim kecamatan jaga suara kita, kita jangan mau di curangi dan kita jangan mencurangin.untuk semua saksi kawal kemenangan Sukhairi – tika,ujar Sukhairi.
Sedangkan Atika Azmi Utammi Nasution, mengutarakan saya hanya berpesan satu jaga kekondusifan
Disebutkannya,ini adalah kemenangan semua masyarakat, Kebangkitan kaum muda, kebangkitan naposo nauli bulung.
” kemenangan ini adalah akhir sebuah perjuangan, awal sebuah pengabdian,” Ujar Atika.(dita)
Admin : Dita Risky Saputri.SKM.