Wakil Rakyat ” Tangguh ” Itu di Anugrahi Malintang Pos Award

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): ” Wakil Rakyat Tangguh dan Merakyat Dari Fraksi Golkar,” oleh Panitia HUT Ke -9 PT.Malintang Pos Group, menganugrahinya Malintang Pos Ward Tahun 2023.

Siapa itu..? Yang jelas ” Bukan Kaleng -Kaleng ” dia adalah Zubaidah Nasution, anggota DPRD Madina dari Fraksi Golkar dan Pernah menjadi Ketua Komisi 1 itu.

Demikian hal itu disampaikan Pimpinan Umum PT.Malintang Pos Group Iskandar Hasibuan,Senin(6/2) di Gedung DPRD Mandailing Natal, usai menyerahkan Anugrah Malintang Pos Award, kepada Zubaidah Nasution.

Kata Iskandar, Zubaidah Nasution anggota DPRD Madina dari Fraksi Golkar asal Dapil 5 Mandailing Natal ( Panyabungan Utara,Hutabargot, Nagajuang, Bukit Malintang dan Siabu).

” Bukan saya yang menilai, tapi Panitia HUT Ke -9 dan Anugrah Malintang Pos Award, wajar dan pas sekali diberikan kepada Zubaidah Nasution,” ujar Iskandar Hasibuan dengan tegas.

Alasannya, benar apa yang disampaikan atau Laporan Panitia HUT, Aspiratif, Sahabat Malintang Pos Group, tegas, Dermawan,Peduli dan selalu ” Teriak ” jika ada yang kurang beres dan jika ada keluhan warga diterimanya.( Aris/Dita)

 

Admin : Dita Risky Saputri.SKM.

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Polisi Diminta Bertindak, Tambang Emas Ilegal di Aek Guo Kebal Hukum

    BATANG NATAL(Malintangpos Online): Aktivitas tambang emas ilegal semakin marak di Kabupaten Mandailing Natal, Salah satunya di kawasan Hutan Aek Guo Kecamatan Batang Natal, yang sampai saat ini bebas alias kebal…

    Read more

    Continue reading
    ” Tangkap ” Pegawai BRI Cab.Sibuhuan Yang KDRT Istrinya

    PADANG LAWAS(Malintangpos Online): Ketua LSM.Merpati Putih Tabagsel, Khairunnisyah, mendesak Kapolres Padang Lawas untuk segera Menangkap Pran Pegawai Bank Rakyat Indonesia( BRI) Cab.Sibuhuan yang telah melakukan. KDRT Kepada Istirinya Cindy Sahara…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.