Dana Bos Afirmasi dan Kinerja di Mandailing Natal ” Dikorupsi “

Mahasiswa waktu demo Senin(16/8)

MAHASISWA Yang mengaku dari Gerakan Mahasiswa dan Pemuda Mandailing Natal,Senin siang(16/8) menuding Mantan Kadis Pendidikan dan Pemgelola BOS Afirmasi dan Kinerja Tahun 2019 Telah ” Korupsi ” anggaran lebih Rp 10 Milyar.

Benarkah..? Perlu kita ketahui, bahwa Dana bantuan operasional sekolah yang diberikan kepada satuan pendidikan dasar dan menengah yang berada di daerah tertinggal sesuai dengan peraturan perundang-undangan.

BOS Afirmasi diberikan kepada satuan pendidikan dasar dan menengah yang diselenggarakan oleh pemerintah di daerah tertinggal, terdepan dan terluar guna meningkatkan mutu pembelajaran.

Sedangkan DANA BOS KINERJA adalah Dana bantuan operasional sekolah yang diberikan kepada satuan pendidikan dasar dan menengah yang dinilai berkinerja baik dalam menyelenggarakan layanan pendidikan.

Artinya, BOS Kinerja diberikan kepada satuan pendidikan dasar dan menengah sebagai bentuk penghargaan atas kinerja baik dalam menyelenggarakan layanan pendidikan.

Kenapa Mahasiswa yg demo,Senin(16/8) berani menuding Mantan Kadis Pendidikan dan Pengelola Bos tersebut..? Tentu karena ada data mereka pegang sehingga mereka berani demo.

Siapa yg salah, apakah Inspektorat atau Bupati Madina, bisa jadi, tapi bukankah sudah ada LKPJ Bupati Madina tahun 2019 dan bukankah BPKP Sumut telah periksa dan LHP sudah pasti ada ditangan DPRD Mandailing Natal.

Lebih Rp 10 Milyar ” Dikorupsi ” apa ngak salah, Inspektorat dan  BPKP Sumut kok bungkam, kenapa sekarang muncul, atau sengaja ditutupi selama ini..? Entahlah ( Bersambung Terus)

 

Admin : iskandar hasibuan.

 

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Ketua DPD KAI Sumut :  Masyarakat Mandailing Natal Harus Hormati Proses MK

    MEDAN(Malintangpos Online): Pengamat Hukum, Surya Wahyu Danil Dalimunthe mengatakan mengajukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MK RI) merupakan hak hukum bagi peserta Pilkada. Sehingga menurutnya, proses ini dihormati oleh…

    Read more

    Continue reading
    P dan D DPO, Kapolres Madina Terus Memburu 2 Tersangka Cabul di Taman Raja Batu

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Kapolres Mandailing Natal, AKBP.Arie Sofandi Paloh, S.H S.I.K, memaparkan penanganan kasus tindak pidana pemerasan dan perbuatan cabul di objek wisata Taman Raja Batu, Desa Parbangunan, Kecamatan Panyabungan, Kamis…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.