Dokter Juga Manusia, DPRD Ultimatum Satgas Covid -19 Lebih Serius

MEMBICARAKAN Covid -19 adalah juga membicarakan kesehatan maayarakat, karena itulah mungkin DPRD Kabupaten Mandailing Natal, Senin(21/9) melaksanakan Rapat Dengar Pendapat(RDP) dengan sejumlah dokter dari RSUD Panyabungan, Kadis Kesehatan, RSU Husni Thamrin dan Pemda Madina yang diwakili Asisten 1 Alamul Haq Daulay, SH.

Untuk apa RDP..?  Yang jelasnya terkait dengan sudah 63 orang warga yang di dominasi tenaga medis sebanyak 46 orang yang positif Virus Corona dan tidak tertutup kemungkinan akan beetambah lagi jika tidak dilakukan pencegahan oleh Satgas Covid -19 Kabupaten Mandailing Natal.

RDP yang dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Madina Erwin Efendi Lubis dan didampingi Wakil Ketua H. Harminsyah Batubara, H. Erwin Efendi Nasution, SH dan sejumlah wakil rakyat terlihat hadir, serta ada beberapa orang yang mengajukan pendapat dan saran, antara lain Erwin Efendi Nasution, SH, Sobir Lubis, Hj. Lely Artaty Butar -Butar, Rahmad Risky Daulay dan lainnya.

Sementara Direktur RSUD Panyabungan drg. Bidasari Siregar maupun Kadis Kesehatan, serta dokter lainnya masing – masing terkesan ingin menyelamatkan diri mereka, karena mereka juga manusia yang tidak luput dari bahaya Covid -19 yang akan menyerang semua dokter ataupun para medis akibat minimnya alat pelindung diri ( Bersambung Terus)

 

Admin : Iskandar Hasibuan.

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    Majelis Taklim Darul Huda Salurkan Bantuan ke Panti Asuhan Puti Bungsu

    PADANG(Malintangpos Online):Sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama, Majelis Taklim Darul Huda mengunjungi Panti Asuhan Puti Bungsu yang terletak di Dadok Tunggul Hitam, Kecamatan Koto Tangah, Sabtu (15/3/2025). Kunjungan tersebut bertujuan untuk…

    Read more

    Continue reading
    Wali Kota Minta Rumah Sakit Layani Pasien BPJS dan UHC dengan Baik

    MEDAN (Malintangpos Online):Wali Kota Medan Rico Tri Putra Bayu Waas bersama Wakil Wali Kota Medan H Zakiyuddin, Harahap penanganan kesehatan sebagai visi misi yang harus dicapai. Terkait itu, orang nomor…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.