PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Disaksikan oleh Bupati dan Wakil Bupati, Kapolres Mandailing Natal, AKBP.HM.Reza Chairul Akbar Siddiq.S.IK.SH.MH, Memberikan Penghargaan Katagori Media Kepada Media PT.Malintang Pos Group diacara HUT Bhayangkara Ke – 77.
” Terimakasih Pak.Kapolres Mandailing Natal, yang telah memberikan Penghargaan kepada Sejumlah Media dan termasuk Media PT.Malintang Pos Group,” Ujar Pimpinan Umum/Penanggung Jawab Media PT.Malintang Pos Group Iskandar Hasibuan,Sabtu(01/7) usai menerima Penghargaan di Upacara HUT Bhayangkara Ke -77.
Kata Iskandar Hasibuan, pemberian PENGHARGAAN, pasti ada dasarnya, tidak mungkin diberikan Penghargaan kepada Media/Wartawan, tanpa ada dasarnya.
Mungkin, selama ini, atau sejak AKBP.HM.Reza Chairul Akbar Siddiq.S.IK.SH.MH, Telah membaca sajian berita di Online, Youtube, Koran Malintang Pos dan Malintang Pos TV
Memang, selama ini Media Malintang Pos Group, kalau di Malintangpos Online, setiap hari pasti ada berita Polres dan Polsek ataupun giat Polres lainnya.
Apalagi, Humas Polres Mandailing Natal, setiap hari selalu memposting giat Polres dan Polsek di Akun Facebook Polres Madina, sehingga data – data giat Polres dan Polsek selalu kita tayangkan di Media Malintang Pos Group.
” Terimakasih jajaran Polres Mandailing Natal, yang selalu mengirim informasi ke Redaksi Malintang Pos Group,” ujar Iskandar Hasibuan(Riah)
Admin :Dita Risky Saputri.SKM.