Pjs.Bupati Madina : Saya Ditunjuk Gubsu Agar Pulang Kampung

PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Hari 1 masuk kantor Pjs. Bupati Madina Ir. Dahler Lubis, mengadakan pertemuan dengan Forkofimda, OPD dan tokoh masyarakat di Aula Kantor Bupati Mandailing Natal.

” Saya Lubis asli dari Desa Pagaran Tonga, SD, SMP dan SMA di Mandailing Natal, mungkin ditunjuk Gubsu jadi Pjs. Untuk pulang kampung, ” Ujar Pjs. Bupati Madina Ir.H Dahler Lubis, Senin(28/9) saat perkenalan dengan Forkofimda dan OPD di lingkungan Pemda Mandailing Natal.

Dahler Lubis, mengakui bahwa usai Tammat dari USU langsung bekerja di Pulau Nias sebagai tenaga Honorer selama hampir Delapan(8) Tahun) dan selanjutnya pindah ke Provinsi Sumut hingga sekarang.

Kata Dahler,  saya ditunjuk Gubernur Sumatera Utara bersama dengan 11 kabupaten / kota yang termasuk lah saya ditunjuk di Mandailing Natal .

Diluar dugaan saya, sambutan keluarga dan tokoh masyarakat luar biasa dan saya ucapkan terimakasih dan membuat saya bertambah semangat kami untuk melaksanakan tugas di daerah kita ini.

Waktu pertemuan itu, Dahler juga mengajak semua pihak untuk ikut membantu agar pilkada 09 Desember mendatang sukses.

Selain itu, Dahler juga mengajak seluruh elemen masyarakat agar ikut melakukan pencegahan Covid -19 Di daerah kita Mandailing Natal.

Usai pertemuan Pjs. Bupati Madina dan Forkofimda, serta tokoh masyarakat foto bersama(Dita)

Admin : Iskandar Hasibuan.

Komentar

Komentar Anda

  • Dina Sukandar

    Related Posts

    JAMPI Sumut Nilai Kapolres Madina Tak Serius Tertibkan PETI

    PANYABUNGAN(Malintangpos Online): Jaringan Masyarakat Pemantau Polisi (JAMPI) Sumatera Utara, menilai Kapolres Mandailing Natal, AKBP Arie Paloh, SH, SIK tidak pernah serius dalam menangani atau melakukan penertiban terhadap Penambahan Emas Tanpa…

    Read more

    Continue reading
    Rumah Sakit Permata Madina Berkah, Ini Kata Aktivis Sosial Sumut

    MEDAN(Malintangpos Online): Aktivis Sosial Sumut, Nur Leliyana Nasution.S.Sos, mengatakan wajarlah Rumah Sakit Permata Madina Berkah, punya keunggulan dari Rumah Sakit Pemerintah di Tapanuli Bagian Selatan(Tapsel,Madina,Padangsidimpuan,Palas dan Padang Lawas Utara). Kenapa..? Keunggulan…

    Read more

    Continue reading

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.