Tag Archives: kehilangan ruang ekspresi

KEGELISAHAN BUDAYA: “PERLUNYA SEBUAH RUANG BERKESENIAN”

Saya kira semua seniman, sastrawan, dan budayawan makin gelisah dengan televisi kita. Tentu saja, yang disuguhkan kepada kita hanya sinetron kacangan yang hanya mengeksploitasi kemewahan dan sensualitas, banyolan konyol, umbar aib, nyanyian anak-anak dengan materi lagu orang dewasa, dll. Lalu ...

Selanjutnya »